Serang – Acara yang diselenggarakan oleh Meta Facebook ini, bertujuan untuk memberikan pelatihan berbasis digital sebagai bentuk peran dalam membangun ekonomi negara (sebagai ‘the agent of change’) terutama bagi para mahasiswa Sekolah Tinggi Ilmu Fikih Syekh Nawawi Tanara. Agar mampu memberikan suatu perubahan ke arah […]
SERANG – Dinamika perkembangan ekonomi syari’ah (mu’amalah) berkembang sangat dinamis sering dengan perkembangan zaman. Pemerintah Republik Indonesia tengah mengupayakan untuk mencapai Indonesia sebagai pusat ekonomi dan keuangan syariah terbesar di dunia. Saat ini perkembangan Mu’amalah maliyah al mu’ashirah berkembang dengan pesat, baik di Indonesia maupun […]